STAFF RECRUITMENT SPECIALIST
Full Time
PT. NEW RATNA MOTOR / NASMOCO GROUP
Kota Semarang, Jawa Tengah, Indonesia
Industri: Lainnya
Deskripsi Lowongan
Jobdesc:
· Bertanggung jawab menghandle end to end proses rekrutmen (mulai dari hiring kandidat hingga placement), melakukan update database dan mengarsip dokumen proses rekrutmen, serta berkoordinasi dengan supervisor untuk kebutuhan rekrutmen
· Melakukan analisis kebutuhan man power perusahaan & kantor cabang.
Persyaratan Umum
Kualifikasi :
· Fresh Graduated dengan pengalaman organisasi atau magang atau yang memiliki pengalaman sebagai staf khususnya dalam menjalankan end to end proses rekrutmen merupakan nilai tambah.
· Memiliki kemampuan analisa dan konseptual yang baik.
· Memiliki kemampuan komunikasi dan interpersonal yang baik.
· · Bertanggung jawab dan memiliki manajemen waktu yang baik
·
Persyaratan Khusus
Pendidikan | Sarjana/S1 |
---|---|
Jurusan | S-1 Psikologi |
IPK Minimal | 3 |
· Laki-laki, usia maksimal 28 tahun
· Pendidikan S1 Sarjana Psikologi (freshgraduate welcome to apply)
· Memahami dasar-dasar pelaksanaan psychological testing, skoring, & teknik wawancara BEI.
· Bersedia untuk penempatan di Semarang.