
PT SRIWAHANA ADITYAKARTA Tbk
Kabupaten Boyolali
Industri: Kemasan
Kabupaten Boyolali
Industri: Kemasan
Deskripsi Lowongan
- Mengurus legalitas perusahaan
- Mengurus perjanjian kerjasama
- Penanganan kasus di bidang industri manufaktur
Persyaratan Umum
- Usia max 30 th
- Pendidikan Min S1 Hukum
- Memahami legalitas dan perijinan perusahaan
- Berpengalaman dibidangnya min 1 tahun
- Dapat bekerja sama dengan tim dan individu
- Memiliki kemampuan negosiasi yang baik
- Memahami prosedur export import
- Memahami sistem OSS
Persyaratan Khusus
Pendidikan | : | Minimal S1 |
---|---|---|
Jurusan | : | S-1 Hukum |
IPK Minimal | : | 3 |
Memiliki pemahaman tentang hukum perdata, hubungan industrial, fleksibel.
Dibuka pada 18 Nov 2019
Ditutup pada 18 Dec 2019
Silakan login sebagai member terlebih dahulu untuk melamar lowongan Login