”MIKTA GOES TO CAMPUS” Universitas Sebelas Maret, 17 April 2018

Talk Show:  ”MIKTA GOES TO CAMPUS” Universitas Sebelas Maret, 17 April 2018 
 (Gratis terbatas 400 peserta)

Pembicara:

  • E. Febrian A. Ruddyard, Dirjen Kerja Sama Multilateral
  • E. Armando Gonzalo Alvarez Reina, Dubes Meksiko
  • E. Kim Chang-beom, Dubes Korea Selatan
  • Allaster Cox, Charge d’Affaires Australia
  • Ihsan Eralp Semerci, Charge d’Affaires a.i. Kedubes Turki

 

Discussants:

  • Sutanto, DEA, Dosen dan Staf Ahli Rektor UNS
  • Ibrahim Almuttaqi, Kepala Program Studi ASEAN The Habibie Center

 

Moderator:

Dr. Paramita Rahayu, S.T., M.T., Dosen UNS 

Fasilitas:
1. Snack dan Makan siang
2. Seminar kit
2. Sertifikat
3. doorprize



Tata cara pendaftaran:

1. Registrasi online via web. cdc.uns.ac.id.
(Pastikan anda sudah aktif sebagai member sebelum melakukan pendaftaran, khusus untuk mahasiswa uns silahkan pilih registrasi member Mahasiswa UNS kemudian Login Ke SSO UNS )

2. Mengambil Tiket masuk ke Kantor CDC-UNS, tgl 02 -13 April 2018)
(Alamat : Gedung Biro Kemahasiswaan dan Alumni Lantai II, bagi peserta yg tidak mengambil tiket dinyatakan mundur oleh panitia)

3. Datang 15 Menit sebelum acara dimulai dengan menunjukan tiket masuk

Event telah selesai.